Kamis, 19 Januari 2012

Korek Road Race Yamaha Mio 150 cc

1. Pegas CVT  aftermarket CLD
Tebalnya cukup buat memperkuat kondisi pegas aslinya agar buka-tutupnya puli sekunder nggak ngambang  waktu grip gas dipelintir.



2. Roller Custom
Perbadingan 7 dan 8 gram.


3. Piston GL-Pro NeoTech dengan diameter 57,5 mm
Kalau dihitung, volume silinder dengan stroke asli Mio 57,9 mm, hasilnya 150,274 mm. Biar enggak mudah jebol, bibir kepala seher dimendamkan 1 mm. Trus biar kompresi tetap padat, ruang bakar model hemi dipapas 1 mm agar dapat rasio kompresi 13,8 : 1.


4. Karbu PE 28
Setingan spuyer 40/130


5. Kem roller CLD buat Jupiter
Setingan durasi sekitar 272° pada klep in dan 272° untuk ex. Jelasnya klep in membuka 32° sebelum TMA dan menutup 60° setelah TMB. Lalu untuk klep ex terbuka 60° sebelum TMB dan menutup 32° setelah TMA.

Selasa, 17 Januari 2012

Tips Menyetel Kopling pada Motor Bebek

Tips Menyetel Kopling pada Motor Bebek - Biasanya saat persneling sepeda di rasa sudah tidak enak kita akan terburu - buru mengganti kampas kopling. Normalnya umur kampas kopling ini 24.000 km. Agar menghemat biaya sekitar 60.000, alangkah baiknya kita tahu cara menyetel nya agar pas. Untuk motor Yamaha letaknya da di kiri, untuk Honda dan Suzuki, dll. ada di kanan.

Berikut tips menyetel kopling pada motor bebek.
Peralatan:
1. Kunci 10-14 (karena tiap merek ada yg berbeda)
2. obeng + atau Obeng -

Langkah penyetelan:
1. Kendorkan Mur pengunci baut setelan kopling dengan kunci ring ke arah kiri hingga kendor.
letak setelan kopling