Fitur Speedometer Yamaha R25 - Panel indikator menyajikan informasi yang sangat lengkap. Porsi terbesar dipakai takometer analog dengan bentuk tak biasa. Kalau motor lain berbentuk lingkaran, Yamaha memilih bentuk segitujuh. Dalam takometer ini bisa terlihat jelas redline mulai di 14.000 rpm dan mentok 15.000 rpm. Jarum takometernya berwarna putih sehingga mudah dilihat gerakannya.
panel speedometer R25 |
Eh ada 1 lagi, shift light yang bisa diset! Itu yang ada di atas takometer. Pilihan menyalanya bisa diatur, mau berkedip atau menyala terus. Waktu menyalanya juga bisa diatur mau di putaran mesin berapa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar